Pelatihan cawid 2012 kementan
Selasa, 30 Oktober 2012
POD
Simulasi
Dalam Pengantar Pendidikan Pembelajaran Orang Dewasa ada beberapa yang harus diterapkan diantaranya
A. Pembelajaran Orang Dewasa
1. Faktor Fisiologis
Terutama Penglihatan dan pendengaran
2. Faktor Fisiologis
Terutama Kecerdasan, bakat, motivasi, perhatian, berfikir & ingatan /lupa
B. Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Proses Belajar orang dewasa
1. Faktor Psikis
- Harapan Masa Depan
- Latar Belakang sosial
- Keluarga
- Daya Ingat
- Latar Belakang Pendidikan
2. Faktor Fisik
- Faktor Penglihatan
- Faktor Pendengaran
- Faktor Artikulasi
- Faktor Penyakit
C. Suasana Belajar orang Dewasa
1. Kumpulan manusia aktif, partisipatif
2. Suasana hormat-menghormati
3. Suasana harga-menghargai
4. Suasana percaya
5. Suasana penemuan diri
6. Suasana tak mengancam
7. Suasana mengakui kekhasan pribadi
8. Suasana Keterbukaan
9. Suasana membenarkan perbedaan
10. Suasana mengakui hak untuk berbuat salah
11. Suasana menyenangkan / kebebasan berekspresi
12. Suasana bersama dan evaluasi diri
*berdasarkan modul dari Ibu Dr. Susi Setiawati P, M.Pd
Langganan:
Komentar (Atom)